POLA ASUH ORANG TUA DENGAN PERKEMBANGAN BAHASA ANAK PRASEKOLAH (USIA 3-6 TAHUN)
Abstract
ABSTRAK
Pola asuh adalah gambaran yang dipakai oleh orang tua untuk mengasuh anak. Pola asuh merupakan salah satu faktor yang mempengaruhi perkembangan bahasa pada anak. Tujuan penelitian menganalisis hubungan pola asuh orang tua dengan perkembangan bahasa anak prasekolah (usia 3-6 tahun). Rancangan penelitian cross sectional, teknik total sampling. Hasilnya pola asuh demokratis 40 ibu (90,9%), pola asuh otoriter 4 ibu (9,1%). Sebanyak 34 anak (77,3%) memiliki perkembangan bahasa sesuai, 10 anak (22,7%) perkembangan bahasa meragukan. Terdapat hubungan antara pola asuh orang tua dengan perkembangan bahasa anak prasekolah (usia 3-6 tahun) (p= 0,032). Pola asuh orang tua merupakan salah satu faktor yang mempengaruhi perkembangan bahasa anak, hal ini dikarenakan komunikasi dan interaks iantara anak dengan orang tua memiliki peran penting agar anak memiliki kemampuan bahasa yang sesuai dengan tahapan usia anak.
Kata-kata kunci: pola asuh, perkembangan bahasa, pra sekolah.
ABSTRACT
Parenting style is a description used by parents for child care. Parenting style is one of the factors that affect language development in children. The study was aimed to identify the correlation between parenting style and language development of pre-school children. The study used cross sectional approach, total sampling. 40 mothers (90.9%) using democratic parenting style, 4 mothers (22,7%) authoritarian parenting style. The development of children's language is found 34 children’s (77.3%) appropriate, 10 children’s (22.7%) with the result of doubtful. Show a correlation between parenting style and language development of pre-school children (age of 3-6 years old) (p= 0,032). The parenting style is one of the factors that influence the language development of children; it is because the communication and interaction between children and parents have an important role so that children have language skills in accordance with the stages of the children's age.
Keywords: parenting style, language development, pre-school.
Full Text:
PDFReferences
KEPUSTAKAAN
Supartini Y. Buku Ajar Konsep Dasar Keperawatan Anak. Jakarta: EGC; 2014.
Wong, D. L. Buku Ajar Keperawatan Pediatric, Vol 1. Jakarta: EGC; 2008.
Gunarsa SD. Dasar dan Teori Perkembangan Anak. Jakarta: PT BPK Gunung Mulia; 2008.
Adriana D. Tumbuh Kembang dan Terapi Bermain Pada Anak. Jakarta: Salemba Medika; 2011.
Iswidharmanjaya D, Sekarjati S, Beranda A. Bila Anak Usia Dini Bersekolah. Jakarta: Elex Media Komputindo, Jakarta; 2008.
Soetjiningsih, Ranuh GDE. Tumbuh Kembang Anak. Jakarta:EGC; 2014.
Papalia DE, Olds SW, Feldeman RD. Development, Perkembangan Manusia, Buku Satu Edisi Sepuluh. Jakarta: Salemba Humanika; 2013.
Miswar, F. M. 2015. Hubungan Antara Pola Asuh Orang Tua dengan Perkembangan Bahasa dan Bicara Pada Balita Di Posyandu Gonilan Surakarta. Surakarta: Skripsi Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Surakarta, akses 12 Juni 2015, .
Hidayat AA. Pengantar Ilmu Kesehatan Anak untuk Pendidikan Kebidanan. Jakarta: Salemba Medika; 2008.
Hurlock B. Elizabeth. Perkembangan Anak Jilid 2. Jakarta: Penerbit Erlangga; 2013
Anshor MU, Abdullah G. Parenting With Love. Bandung: Mizan Pustaka; 2010.
Sapril RA, Maryam J, Siti N, 2013. Hubungan antara Pola Asuh Orang Tua dengan Perkembangan Anak Usia 3-5 Tahun di TK Islam Qalbin Makassar, Vol 3 No 3 ISSN 2302-1721, Hal 50-54.
Upton Penney. Psikologi Perkembangan. Jakarta: Erlangga; 2012.
DOI: http://dx.doi.org/10.20527/dk.v5i1.3643
Article Metrics
Abstract view : 4371 timesPDF - 11786 times
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Indexed by :
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.