ETIKA DAN NILAI-NILAI PROFESI KEPENDIDIKAN

Wisnu Subroto

Abstract


Etika sebagai filsafat yang ruang lingkupnya adalah masalah nilai, baik buruk, yang terjalin dalam hubungan antar manusia, mempunyai sejumlah aliran. Di antara aliran-aliran itu terdapat absolut dan relatif idealis, praktis, pragmatis dan konsekuensiatis serta non-konsekuensiatis. Masing-masing mempunyai dasar pijakan sendiri. Meskipun masing-masing dapat diurai dan dapat diperkirakan bagaimana konsekuensinya bila dikaitkan dengan pendidikan namun keadaan ini akan semakin lebih jelas, bila konsep tentang pendidikan dikupas lebih dahulu. Hal yang semacam ini juga terjadi pada pembicaraan tentang nilai-nilai profesi kependidikan.

 

Kata Kunci: etika, pendidikan, nilai-nilai profesi.

Full Text:

PDF

References


Conny Semiawan, Relevansi Kurikulum Masa Depan, dalam Sindhunata, Membuka Masa Depan Anak-anak Kita, (Yogyakarta: Kanisius, 2000).

H.A.R. Tilaar, Pendidikan Kebudayaan dan Masyarakat Madani Indonesia, (Bandung: Renaja Rasdakarya, 1999).

Imam Barnadib, Dasar-dasar Kependidikan, (Jakarta: Ghalia Indonesia, 1996).

T. Raka Joni, Memicu Perbaikan Pendidikan Melalui Kurikulum Dalam Kerangka Pikir Desentrasisasi, dalam Sindhunata, Membuka Masa Depan Anak-anak Kita, (Yogyakarta: Kanisius, 2000).

Zamroni, Paradigma Pendidikan Masa Depan, (Yogyakarta: Bigraf Publisting, 2000).




DOI: http://dx.doi.org/10.20527/kewarganegaraan.v6i2.2431

Article Metrics

Abstract view : 4029 times
PDF - 14558 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2016 Pendidikan Kewarganegaraan

KERJASAMA DENGAN 

 

Diindeks oleh:

 



Jurnal Pendidikan Kewarganegaraan oleh  Lembaga Pengembangan dan Penjaminan Mutu Pendidikan ULM dilisensikan dengan  Lisensi Internasional Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 .  

Penghitung Bendera