Peningkatan Capacity Building Guru Madrasah Ibtidaiyah Ma`Arif Kabupaten Purbalingga Berbasis Active Learning
Abstract
Kegiatan pengabdian kepada masyarakat berbasis prodi ini bermaksud untuk menambah pengetahuan sekaligus mengembangkan kapasitas guru-guru Madrasah Ibtidaiyah Ma`arif Purbalingga. Pengabdian ini menggunakan pendekatan andragogik melalui program workshop active learning. Adapun sasaran dari program pengabdian ini ialah guru-guru Madrasah Ibtidaiyah Ma`arif Purbalingga dengan jumlah 30 orang peserta yang dilaksanakan hari kamis 12 Agustus 2021. Materi yang disampaikan meliputi pengelolaan kelas, active learning, dan memahami gaya belajar siswa. Adapun hasil yang dicapai dari program ini bahwa implementasi pembelajaran aktif harus didukung dengan pengelolaan kelas yang baik. Pengelolaan kelas ini merupakan salah satu indikator tercapainya pembelajaran aktif. Selain itu guru-guru memperoleh wawasan dan pengetahuan seputar strategi pembelajaran aktif pada gilirannya proses pembelajaran di sekolah akan berlangsung aktif dan menyenangkan. Melalui program workshop ini guru-guru menyadari bahwa sudah sepatutnya kegiatan seperti ini dilakukan secara berkesinambungan agar sumber daya manusia semakin meningkat dan tentunya kapasitas guru-guru madrasah ibtidaiyah semakin baik ke depannya sehingga melahirkan generasi yang memiliki pengetahuan, keterampilan, nilai dan sukses dalam dunia akademik maupun di luar akademik.
This study program-based community service activity aims to increase knowledge and develop the capacity of madrasah Ibtidaiyah maarif Purbalingga teachers. This service uses an andragogic approach through an active learning workshop program. The targets of this service program are teachers of Madrasah Ibtidaiyah Ma'arif Purbalingga with 30 participants, which will be held on Thursday, 12 August 2021. The material presented includes classroom management, active learning, and understanding student learning styles. The results achieved from this program are that the implementation of active learning must be supported by good classroom management. Classroom management is one indicator of the achievement of active learning. In addition, teachers gain insight and knowledge about active learning strategies, which will make the learning process in schools active and fun. Through this workshop program, teachers realize that activities like this should be carried out continuously to increase human resources. Of course, the capacity of Madrasah Ibtidaiyah teachers will be better in the future to give birth to a generation that has the knowledge, skills, values and success in the academic or outside academic world.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Afifuddin, & Saebani, B. A. (2009). Metodologi penelitian kualitatif. Bandung: Pustaka Setia.
Amboningtyas, D. (2019). Pengembangan capacity building dalam peningkatan kualitas sumber daya manusia pada usaha kecil menengah di kecamatan tugu semarang. Jurnal EKBIS, 20(1), 54.
Darmadi, H. (2015). Tugas, peran, kompetensi, dan tanggung jawab menjadi guru profesional. Edukasi, 13(2), 164–165.
Hamruni. (2012). Strategi pembelajaran. Yogyakarta: Insan Madani.
Harianti, D. (2020). Strategi guru dalam menanamkan nilai-nilai pendidikan karakter pada peserta didik di apple tree pre-school lombok. Syntax Transformation, 1(5), 103.
Haryanto. (2014). Pengembangan kapasitas kelembagaan (institusional capacity develpoment) (teori dan aplikasi). Jakarta: AP21 Nasional.
Illahi, N. (2020). Peran guru profesional dalam peningkatan prestasi siswa dan mutu pendidikan di era milenial. Asy-Syukriyyah, 21(1), 2.
Kariadi, D., & Suprapto, W. (2018). Model pembelajaran active learning dengan strategi pengajuan pertanyaan untuk meningkatkan kualitas proses pembelajaran ppkn. Education Jurnal Ilmu Kependidikan, 12(1), 17.
Puranti, W. Y., Zamzam, F., & Romli, H. (2020). Pengaruh rekrutmen, pelatihan dan penempatan tenaga ahli terhadap capacity building dewan perwakilan rakyat daerah kota palembang. Integritas Jurnal Manajemen Profesional (IJMPro), 1.
Rachman, B. A., Fidaus, F. S., Mufidah, N. L., Sadiyah, H., & Sari, I. N. (2021). Peningkatan kemampuan literasi dan numerasi peserta didik melalui program kampus mengajar angkatan 2. DINAMISIA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 5 (6), 1536.
Rahayu, E. F. (2015). Manajemen pembelajaran dalam rangka pengembangan kecerdasan majemuk peserta didik. Manajemen Pendidikan, 24(5), 358.
Ratnasari, J. D., Makmur, M., & Ribawanto, H. (2013). Pengembangan kapasitas (capacity building) kelembagaan pada badan kepegawaian daerah kabupaten jombang. Jurnal Administrasi Publik (JAP), 1(3), 105.
Sahnan, A. (2020). Sensitifitas gender dalam pembelajaran PAI berbasis nilai-nilai pendidikan multikultural di SD al-Irsyad al-Islamiyah 01 Purwokerto. Yinyang: Jurnal Studi Islam Gender Dan Anak, 15(1). https://doi.org/10.24090/yinyang.v15i1.2871
Saprin. (2017). Pengaruh penerapan manajemen kelas terhadap peningkatan aktivitas belajar peserta didik di mts negeri gowa. Al-Kalam, 9(2), 162.
Silbermen, M. (2014). Active Learning; 101 cara belajar siswa aktif. Bandung: Nuansa Cendikia.
Sofiati. (2020). Pengembangan kapasitas pegawai negeri sipil dan pengaruhnya terhadap perilaku anti korupsi (studi kasus pns pemerintah kota pontianak). Widyaiswara Indonesia, 1(4), 190.
Sugiyono. (2010). Metode penelitian kuantitatif, kualitatif, dan r&d. Bandung: Alfabeta.
Sunaryo, M. (2017). Implementasi model pembelajaran active learning tipe pengadilan majelis hakim dalam pembelajaran pjok materi narkoba dan pelecehan seksual pada siswa kelas vi sdn tanggulangin i. Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Dasar, 9(85).
Sunhaji. (2014). Konsep manajemen kelas dan implikasinya dalam pembelajaran. Kependidikan, 2(2) 30.
Suprihatiningrum, J. (2013). strategi pembelajaran. Yogyakarta: Ar-Ruzz Media.
Suwito, S., Kurniawati, H., & Sahnan, A. (2020). Pengembangan sumber daya manusia untuk suksesi program full day school di madrasah ibtidaiyah al-azhary ajibarang banyumas. Dimasejati: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 2(1). https://doi.org/10.24235/dimasejati.v2i1.6646
Toha, S. M. (2017). Model Pendidikan Agama Islam Menggunakan Pembelajaran Active Learning Tingkat Sekolah Dasar. Ta`dibuna, 6(2), 232.
Wiyani, N. A. (2013). Manajemen kelas, teori dan aplikasi untuk menciptakan kelas yang kondusif. Yogyakarta: Ar-Ruzz Media.
Zainuddin, Z., Dewantara, D., Wati, M., Misbah, M., Suyidno, S., Haryandi, S., … Munir, M. J. M. (2019). Pelatihan dan pendampingan penyusunan proposal penelitian tindakan kelas (PTK) bagi guru IPA di Kabupaten Hulu Sungai Tengah. Bubungan Tinggi: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 1(2), 79–84.
DOI: https://doi.org/10.20527/btjpm.v4i1.5105
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Indexed by: Bubungan Tinggi: Jurnal Pengabdian Masyarakat is licensed under From March 27, 2020 to June 3, 2020 From Juni 4, 2020 to the present (updated stats) |