Pelatihan Payroll Management Menggunakan Visual Basic for Application (VBA) pada Badan Usaha Milik Desa (BUMDESA) Tirta Mandiri, Ponggok

Arinta Kusumawardhani, Chairul Huda Atma Dirgatama, Irsyadul Ibad

Abstract


Payroll Management dengan bantuan teknologi sangat penting diterapkan di Badan Usaha Milik Desa, tujuannya adalah agar kinerja pegawai lebih efektif dan efisien. Metode pengabdian yang digunakan yaitu (1) Analisa Kebutuhan, (2) Sosialisasi, (3) Focus Group Discussion (FGD), (4) Pelatihan, dan (5) Monitoring. Tujuan dan hasil akhir dari kegiatan program kemitraan masyarakat ini yaitu: 1) Peningkatan kapasitas SDM BUMDesa Tirta Mandiri dalam penguasaan keterampilan untuk melaksanakan dan mengimplementasikan payroll management guna terciptanya efektivitas dan efisiensi kerja; 2) Peningkatan pengetahuan SDM mengenai Visual Basic for Application (VBA). Hasil peningkatan diukur dengan melakukan pre-test dan post-test kepada peserta pelatihan. Selanjutnya akan dilakukan pelatihan dan pendampingan lebih lanjut mengenai payroll management pada pegawai manajerial dan unit usaha BUMDEs Tirta Mandiri berjumlah 20 orang yang dilakukan pada bulan MeiOktober 2022 menggunakan Visual Basic for Application (VBA) pada BUMDesa Tirta Mandiri secara optimal.

Payroll Management with the help of technology is very important to implement in Village Owned Enterprises, the goal is to make employee performance more effective and efficient. The service method used is (1) Needs Analysis, (2) Outreach, (3) Focus Group Discussion (FGD), (4) Training, and (5) Monitoring. The objectives and final results of the activities of this community partnership program are: 1) Increasing the capacity of BUMDesa Tirta Mandiri human resources in mastering skills to carry out and implement payroll management in order to create work effectiveness and efficiency; 2) Increasing HR knowledge regarding Visual Basic for Application (VBA). The improvement results were measured by conducting pre-tests and post-tests on the training participants. Furthermore, further training and assistance will be carried out regarding payroll management for managerial employees and business units of Tirta Mandiri BUMDEs, totaling 20 people, which will be carried out in May - October 2022 using Visual Basic for Application (VBA) at BUMDesa Tirta Mandiri optimally.


Keywords


BUMDesa; Payroll Management; Visual Basic for Application

Full Text:

PDF


DOI: https://doi.org/10.20527/btjpm.v5i2.7531

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Indexed by:

Bubungan Tinggi: Jurnal Pengabdian Masyarakat is licensed under
Creative Commons Attribution-Share Alike 4.0

From March 27, 2020 to June 3, 2020
View My Stats

From Juni 4, 2020 to the present (updated stats)
View My Stats