HUBUNGAN TINGKAT STRES TERHADAP NILAI UJIAN BLOK MAHASISWA PSKPS FK ULM
Abstract
Mahasiswa adalah orang yang sedang menjalani proses pendidikan di perguruan tinggi. Ilmu pengetahuan dan teknologi berkembangan sangat pesat. Mahasiswa juga dituntut untuk mengikuti berkembangan tersebut dalam proses pendidikannya. Stres mahasiswa dapat disebabkan oleh faktor akademik dan non-akademik, seperti faktor persoalan dalam keluarga, faktor ekonomi, faktor tempat sosial dan lain-lain. Jika mahasiswa tidak dapat mengatasi stresnya dengan baik, hal ini akan mengakibatkan pengaruh terhadap hasil belajarnya. Stres merupakan suatu tekanan yang terasa pada diri seorang manusia. Stres pada seseorang mungkin disebabkan adanya konflik antara harapan dan kenyataan yang diinginkan seseorang, baik berupa jasmani maupun rohani. Pengumpulan data tingkat stres pada mahasiswa PSKPS FK ULM dilakukan dengan menggunakan kuesioner MSSQ (Medical Student Stressor Questionnaire) dan data nilai ujian blok mahasiswa PSKPS FK ULM. Penelitian ini merupakan studi cross-sectional. Metode penarikan sampael pada penelitian ini adalah stratified total sampling. Uji hipotesis yang digunakan adalah uji non-parametrik Spearman’s dengan nilai signifikansi p<0,01. Sampel penelitian berjumlah 141 orang. Hasil penelitian didapatkan mahasiswa yang mengalami tingkat stres ringan sebanyak 16%, tingkat stres sedang sebanyak 50%, tingkat stres berat sebanyak 31% dan stres sangat berat sebanyak 3%. Mahasiswa dengan nilai lulus ujian blok sebanyak 57% dan yang tidak lulus 43%. Berdasarkan uji Spearman’s didapatkan r = -0,251. Kesimpulan penelitian ini adalah terdapat hubungan yang lemah antara tingkat stres dan nilai ujian blok mahasiswa PSKPS FK ULM.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Putri A. Pengaruh kelelahan emosional terhadap perilaku belajar pada mahasiswa yang bekerja. Character: Jurnal Penelitian Psikologi. 2013;1(2):1- 20.
Dommy BAM, Wilson, Zakiah M. Hubungan tingkat stress dalam menghadapi ujian Objective Structured Clinical Examination dan gejala insomnia pada mahasiswa kedokteran Universitas Tanjungpura. Jurnal Mahasiswa PSPD FK Universitas Tanjungpura 5.3b. 2019:1425-2432.
Australian psychologycal society. Understanding and managing stress. Melbourne: The Australian Psychological Society Limited; 2012. Available from: http://www.psychology.org.au/Assets/Files/S tressTipSheet.pdf
Direktorat pembelajaran dan kemahasiswaan & direktorat jenderal pendidikan tinggi kementerian pendidikan dan kebudayaan. Buku kurikulum pendidikan tinggi. Jakarta;2014.
Sohail N. Stress and academic performance among medical student. Journal of the college of physicians and surgeons Pakistan. 2013;23(1):67-71. Available from: https://www.ncbi.nlm.nih.gov/pubmed/23286627
Sukadiyanto S. Stress dan cara menguranginya. Jurnal Cakrawala Pendidikan. 2010; 1(1): 55-66.
Klinic Community Health Centre. Stress and stress management. Canada; 2010 Jan. 29p. Available from: http://hydesmith.com/de-stress/files/StressMgt.pdf
Horesh D, Brown A. Traumatic stress in the age of COVID-19: A call to close critical gaps and adapt to new realities. Psychological Trauma: Theory, Research, Practice, and Policy. 2020; 12(4): 331-335.
Setiati S, Azwar MK. COVID-19 and Indonesia. Acta Medica Indonesiana. 2020; 52(1): 84-89.
Wang J, Korczykowski M, Rao H, Fan Y, Pluta J, Gur R et al. Gender difference in neural response to psychological stress. Social Cognitive and Affective Neuroscience. 2007;2(3):227-239.
Xiao H, Zhang Y, Kong D, Li S, Yang N. Social Capital and Sleep Quality in Individuals Who Self-Isolated for 14 Days During the Coronavirus Disease 2019 (COVID-19) Outbreak in January 2020 in China. Medical Science Monitor. 2020; 26(1): 1-8.
Suganda KD. Tingkat stres pada mahasiswa tahun pertama Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara angkatan 2013. Tingkat Stres pada Mahasiswa Tahun Pertama Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara Angkatan 2013. 2013.
Yussof MSB, Rahim AFA. The medical student stressor questionnaire (MSSQ). Malaysia: KKMED Publications; 2010. P.12- 16.
Handayani M. Gambaran tingkat stres, kecemasan dan depresi pada mahasiswa Universitas Andalas dalam menghadapi pandemi COVID-19. Doctoral dissertation. 2020
Sari MK. Tingkat stres mahasiswa S1 keperawatan tingkat satu dalam menghadapi wabah COVID 19 dan perkuliahan daring di Stikes Karya Husada Kediri. Jurnal Ilmiah Pemenang. 2020;2(1):31-35.
Dahlan MS. Statistik untuk Kedokteran dan Kesehatan. Penerbit Salemba Medika. 2011.
Putra RPP, Widiastuti IAE, Affarah WS. Hubungan antara tingkat stres dengan prestasi belajar mahasiswa fakultas kedokteran universitas mataram. Unram Medical Journal. 2017;3(1):1-10.
Ali M, Asim H, Edhi AI, et al. Does academic assessment system type affect levels of academic stress in medical students? A cross-sectional study from Pakistan. Med Educ Online. 2015;20(1):1-10.
Riezky AK, Sitompul AZ. Hubungan motivasi belajar dengan indeks prestasi kumulatif mahasiswa Program Studi Pendidikan Dokter Fakultas Kedokteran Universitas Abulyatama. J Aceh Med. 2017;1(2):79–86.
Sardiman AM. Interaksi & motivasi belajar mengajar. Jakarta: Raja Grafindo Persada. 2020.
Auweele. Phiychology for physical educators. United Kingdom: Human Kinetics Publishers. 1999.
Neisser U, Boodoo G, Bouchard TJ, et al. Intelligence: knowns and unknowns. Am Psychol. 1996;51(2):77–101.
Slameto. Belajar dan faktor-faktor yang mempengaruhinya. Jakarta: Bumi Aksara. 2010.
Teresi JA, Burnes D, Skowron EA, et al. State of the science on prevention of elder abuse and lessons learned from child abuse and domestic violence prevention: Toward a conceptual framework for research. Journal of elder abuse & neglect. 2016;28(4-5):263-300.
Stress: The different kind of stress. American Psychological Association. Washington DC; 2016. Available from:
http://www.apa.org/helpcenter/stresskinds.aspx
Javaheri A. Psychological capital: an internal resource for counseling students coping with academic and clinical stress (Doctoral dissertation, The College of William and Mary).
Tantra MA, Irawaty E. Hubungan antara tingkat stres dengan hasil belajar pada mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Tarumanagara angkatan 2014. Tarumanagara Med J. 2019;1(2):367–372.
DOI: https://doi.org/10.20527/ht.v6i2.10005
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2023 Homeostasis
Homeostasis is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License
Program Studi Kedokteran Program Sarjana
Fakultas Kedokteran Universitas Lambung Mangkurat
Jalan Veteran No.128 Banjarmasin
Phone: +62-878-1546-0096
email : [email protected]