Literature Review: Hubungan Tingkat Pengetahuan Asma dengan Tingkat Kontrol Asma

Khairunnisa Khairunnisa, Farida Heriyani, Ira Nurrasyidah

Abstract


Abstract: WHO estimates that the quantity of people with asthma in the world is around 235 million. Achieving controlled asthma in patients and maintaining control status in a controlled state are the goals of asthma management. Patients knowledge regarding asthma is one of the factors that influence asthma control. Asthma patients who have sufficient knowledge of asthma will have asthma under control. The purpose of writing this article is to find out how the relationship between the level of knowledge of asthma and the level of asthma control in asthma patients. Writing is done by analyzing related literature obtained from search results on electronic databases, namely: PubMed - MEDLINE, Google Schoolar, Science Direct, and official websites such as GINA, WHO and the Ministry of Health. The design used was a literature review, the articles included in Indonesian and English were published in 2010 - 2020. In this literature review, 20 articles were included. Of all the articles included in the literature review, the results showed a significant relationship between the level of knowledge of asthma and the level of asthma control in asthma patients.

 

Keywords: asthma, asthma knowledge, and asthma control.

 

Abstrak: WHO memperkirakan jumlah penderita asma di dunia sekitar 235 juta. Tercapainya asma yang terkontrol pada penderita serta mempertahankan status kontrolnya pada keadaan terkontrol merupakan tujuan dari penatalaksanaan asma. Pengetahuan pasien terkait asma merupakan salah satu faktor yang memengaruhi kontrol asma. Penderita asma yang mempunyai pengetahuan asma yang cukup akan memiliki asma yang terkontrol. Tujuan dari penulisan artikel ini adalah untuk mengetahuai bagaimana  hubungan terkait  tingkat pengetahuan asma dengan tingkat kontrol asma pada penderita asma. Penulisan dilakukan dengan menganalisis literatur terkait yang didapatkan dari hasil pencarian pada database elektronik yaitu: PubMed – MEDLINE, Google Schoolar, Science Direct, dan situs web resmi seperti GINA, WHO dan Kemenkes. Desain yang digunakan adalah literature review, artikel yang disertakan menggunakan bahasa Indonesia dan bahasa Inggris yang dipublikasikan pada tahun 2010 – 2020. Pada literature review ini disertakan 20 artikel. Dari semua artikel yang disertakan dalam literature review menunjukkan hasil adanya hubungan bermakna antara tingkat pengetahuan asma dengan tingkat kontrol asma pada penderita asma.

 

Kata-kata kunci: asma, pengetahuan asma, dan kontrol asma.


Keywords


Homeostasis; Homeostasis Fakultas Kedokteran Universitas Lambung Mangkurat; asma; pengetahuan asma; dan kontrol asma

Full Text:

PDF


DOI: https://doi.org/10.20527/ht.v4i2.4029

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2021 Homeostasis

Creative Commons License
Homeostasis is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License

Program Studi Kedokteran Program Sarjana
Fakultas Kedokteran Universitas Lambung Mangkurat
Jalan Veteran No.128 Banjarmasin
Phone: +62-878-1546-0096
email : [email protected]