GAMBARAN HASIL PEMERIKSAAN TES CEPAT MOLEKULER MYCOBACTERIUM TUBERCULOSIS DI RSUD ULIN BANJARMASIN TAHUN 2020-2021

Lidya Hartiyah, Rahmiati Rahmiati, Didik Dwi Santoyo

Abstract


Tuberkulosis (TBC) merupakan penyakit menular yang menjadi isu global dengn populasi yang terinfeksi sehingga menyebabkan 2,5 juta orang meninggal setiap tahunnya. World Health Organization memperkirakan sekitar 9,6 juta jumlah kasus TBC, dengan 5,4 juta terjadi pada jenis kelamin laki-laki, dan 3,2 juta terjadi pada perempuan. Setiap tahun jutaan orang yang mengidap Human Immunodeficiency Virus (HIV) juga mengalami infeksi TBC. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran hasil pemeriksaan TCM Mycobacterium tuberculosis di RSUD Ulin Banjarmasin pada tahun 2020-2021. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif dengan melihat rekam medis sebagai data sekunder. Hasil penelitian menunjukan jumlah pasien TBC dengan hasil pemeriksaan TCM pada tahun 2020-2021 sebanyak 400 sampel. Terbanyak pada kelompok usia lansia akhir (17,5%), jenis kelamin laki-laki (61,6%), MTB tidak terdeteksi sebanyak (46,75%) dan MTB terdeteksi sensitif rifampisin sebanyak (21,25%). Kategori kualitas sputum yang terbanyak adalah mucoid (35%).


Keywords


Mycobacterium tuberculosis, TCM

Full Text:

PDF

References


Kemenkes RI, 2012. Stop TB Terobosan Menuju Akses Universal Statregi Nasional Pengendalian Tuberkulosis di Indonesia. Jakarta.2012.

Isma TZ, Retnaningsih, Sofro MAU, Chasani S, Ngestiningsih D. The relationship between the incidence of tuberculosis coinfection with the incidence of tremor in HIV/AIDS patients. Young Medical Media. 2015; 4(4): 1-9.

Gusti A A, Dewi I N, FX Hendryono . Characteristics of pulmonary tuberculosis patients with Multidrug-Resistant Tuberculosis (MDR-TB) at ULIN Hospital Banjarmasin. Medical School. Lambung Mangkurat University. Vol.13, No.1, Feb 2017: 23-32.

Rivani E, sabrine T, Patricia V P.Comparison of the GeneXpert MTB/RIF diagnostic test to detect rifampicin resistance Mycobacterium Tuberculosis in pulmonary tuberculosis patients at RSUP dr. Moh. Hoesin Palembang. Journal of Medicine and Public Health, Faculty of Medicine, Sriwijaya University.2019;6(1):23-28.

Kementrian Kesehatan Republik Indonesia. Petunjuk Teknis Pemeriksaan TBC Menggunakan Tes Cepat Moekuler (TCM). Jakarta. 2017.

Shao Y, Peng H, Chen C, et al. valuation of GeneXpert MTB/RIF fordetectionof pulmonary tuberculosis atperipheral tuberculosis clinics. Micro Pathog.2017;105:260-263.

Ahmad,S. 2010. Pathogenesis, Immunology, and Diagnosis of Latent Mycobacterium Tuberculosis Infection. Faculty of Medicine. Kuwait University.

Rama L Sumual, Greta J.P Wahongan, Josef S.B Tuda. Detection of Mycobacterium tuberculosis in Sputum Samples using Loop-Mediated Isothermal Amplification (LAMP-TB) Technique. Doctoral Education Study Program, Faculty of Medicine, University of Sam Ratulangi Manado. Lecturer in Parasitology, Faculty of Medicine, Sam Ratulangi University. Jurnal e-Biomedik (eBm), Volume 5, Nomor 2, Juli - Desember 2017.

Nelly M R, Rosdiana, Salmiaty, et al. Molecular Rapid Testas A Diagnostic Tool for Rifampicin Resistant Tuberculosis in Aceh. Balai Peenelitian Kesehatan Aceh, 2020.

Limtong P , Suchonwanit P, Chanprapaph K, Rutnin S. Clinicopathological Characteristics Related to Etiologies of Erythema Nodosum: A 10-Year Retrospective Study.Clin Cosmet Investig Dermatol, 14:1819-1829, 2021.

Balaji V, Daley P, Azad A A, Sudarsanam T, et al. Risk Factors for MDR and XDR-TB in a Tertiary Referral Hospital in India.PLoS ONE, 5(3);2010.

Zuraida, Imas Latifah, Zipo Indri Atikasari. Literature Study of TCM Examination Results (Rapid Molecular Test), Bta Microscopy and Culture on Suspected TB. Vol.7No.1; Maret2021.

Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan Kementrian Kesehatan RI. Laporan Hasil Riset Kesehatan Dasar (RISKESDAS), Jakarta; 2013

Arto Yuwono Soeroto. Tuberkulosis. Kompendium Tatalaksana Penyakit Respirasi & Kritis Paru. Jilid I. Perpari. 2012 : 129-141.

Pedoman Nasional Pelayanan Kedokteran Tata Laksana Tuberkulosis. Kementerian Kesehatan.Jakarta,2013.

Pedoman Penatalaksanaan TBC (Konsensus TB). Pedoman Diagnosis & Penatalaksanaan Tuberkulosis di Indonesia. PDPI. 2006.

Kurniawan E, Raveinal, Fauzar, Arsyad Z. Nilai Diagnostik Metode Real Time PCR GeneXpert pada TBC Paru BTA Negatif. Kesehatan Andalas.2 016;5(3):730-738.

Kementrian Kesehatan RI. Petunjuk Teknis Pemeriksaan Tuberkulosis menggunakan alat Genexpert. Jakarta:Bakti Husada,2015.

Lolong D, Simarmata O, Herawati M, etal. Evaluation study of TBC case detection by Molecular Rapid Test (TCM) in Indonesia. 2018;1(1).

Maria R K Simanjuntak. Overview of TCM Examination Results and Characteristics of Patients with Pulmonary Tuberculosis at Nagaswidak Health Center Palembang City in 2018-2020, Repository Poltekkes Kemenkes Palembang, accessed February 21, 2022.

Departemen Kesehatan Republik Indonesia. 2009 Kategori Usia. Diakses Oktober, Jakarta,2009.

Ruditya, Dea Nurma. Hubungan Antara Karakteristik Penderita TB dengan Kepatuhan Memeriksa Dahak Selama Pengobatan. Surabaya : Universitas Airlangga, 2015.

Kementrian Kesehatan RI. Penanggulangan tuberkulosis terpadu | Jakarta | Kemenkes RI. [Online] 2017. Diakses April 2017.

Rukmini dan UW, Chatarina. Faktor-faktor yang berpengaruh terhadap kejadian TB Paru Dewasa di Indonesia (Analisis Data Riset Kesehatan 2010). 4, 2011, Bul Peneliti Sistem Kesehatan, Vol. 14, p.320-331.

Widyowati, Sri Ratna. Prabowo, Tri. Haryani.2007. Hubungan Antara Pengetahuan Suspek Tuberkulosis Paru Dengan Kepatuhan Pengumpulan Dan Kualitas Sputum. Diakses 12 oktober, Jakarta.2017.

Bodmer T, dan Stohle A . Diagnosing Pulmonary Tuberculosis with the Xpert MTB/RIF Test. 2012, Journal of Visualized Experiments, Vol. 62. Diakses 20 September 2017.

Reid M, Shah N S. Approaches to tuberculosis screening and diagnosis in people with HIV in resource-limited settings. Lancet Infect Dis. 2009; 9 (3): 173-84.

Fatmah. Respon Tubuh Yang Rendah Pada Tubuh Manusia Usia Lanjut. Departemen Gizi Kesehatan Masyarakat, Fakultas Kesehatan Masyarakat, Universitas Indonesia, Depok 16424, Indonesia. MAKARA, KESEHATAN, VOL. 10, NO. 1, JUNI 2006: 47-53.




DOI: https://doi.org/10.20527/ht.v6i1.8791

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Homeostasis

Creative Commons License
Homeostasis is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License

Program Studi Kedokteran Program Sarjana
Fakultas Kedokteran Universitas Lambung Mangkurat
Jalan Veteran No.128 Banjarmasin
Phone: +62-878-1546-0096
email : [email protected]