Pengembangan Media Pembelajaran Penjas Materi Pola Hidup Sehat Berbasis Website dengan Aplikasi Google Sites
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan kelayakan, kepraktisan, dan efektivitas dari pengembangan media pembelajaran penjas materi pola hidup sehat berbasis website dengan aplikasi google sites. Metode penelitian yang digunakan adalah model pengembangan ADDIE (Analysis, Design, Development, Implementation, and Evaluation). Penelitian ini dilakukan pada SMPN 1 Rio Pakava, SMPN 2 Rio Pakava, SMPN Satap 3 Rio Pakava, SMPN Satap 4 Rio Pakava, dan SMPN Satap 5 Rio Pakava pada tahun ajaran 2023/2024. Hasil penelitian menunjukkan bahwa produk media pembelajaran penjas materi pola hidup sehat berbasis website dengan aplikasi google sites yang dikembangkan memiliki nilai validitas sebesar 92,31% dari ahli media pembelajaran, 88,88% dari ahli isi pembelajaran , dan 84,00% dari ahli pembelajaran penjas, semuanya dengan kategori Sangat layak. Respon siswa pada uji skala kecil menunjukkan nilai sebesar 88,23% menyatakan sangat layak dan 11,77% menyatakan layak, pada uji skala besar 95,56% menyatakan sangat layak dan 4,44% menyatakan layak ." Efektivitas bahan ajar terhadap hasil belajar siswa memiliki nilai rata-rata N-Gain sebesar 41.06 dalam kategori kurang efektif Dengan demikian, Media pembelajaran penjas materi pola hidup sehat berbasis website dengan aplikasi google sites masih kurang efektif digunakan untuk meningkatkan hasil belajar peserta didik.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Agustin, & Permatasari, R. I. (2020). Pengaruh Pendidikan dan Kompensasi Terhadap Kinerja Divisi New Product Development (NPD) pada PT. Mayora Indah Tbk. Jurnal Ilmiah M-Progress. 10(2), 174–184. https://doi.org/10.35968/m-pu.v10i2.442
Anafi, K., Wiryokusumo, I., & Leksono, I. P. (2021). Pengembangan Media Pembelajaran Model Addie menggunakan Software Unity 3D. Jurnal Education and Development, 9(4), 433–438. https://journal.ipts.ac.id/index.php/ED/article/view/3206
Anggraini, A. A. D., Wiryokusumo, I., & Leksono, I. P. (2021). Pengembangan Multimedia Pembelajaran Interaktif Mengenal Huruf dan Angka dengan Model ADDIE. Jurnal Education and Development, 9(4), 426–432. https://journal.ipts.ac.id/index.php/ED/article/view/3205
Azis, T. N. (2019). Strategi pembelajaran era digital. Annual Conference on Islamic Education and Social Sains (ACIEDSS 2019), 1(2), 308–318.
Bangun, R. H., Sitompul, J., & Fibriasari, H. (2022). Google Sites as Learning Media in the Material Development of Advanced Reading Comprehension. International Journal of Research and Review, 9(7), 519–525. https://doi.org/10.52403/ijrr.20220756
Benda, M. A. S., Paramata, D. D., & Buhungo, T. J. (2022). Analisis Kepraktisan Media Pembelajaran Google Sites Berbasis Web Pada Materi Elastisitas dan Hukum Hooke di MAN 1 Kota Gorontalo. Jurnal Pendidikan Fisika undhiksha, 12(2), 211–217. https://doi.org/10.23887/jjpf.v12i2.53300
Geni, K. H. Y. W., Sudarma, I. K., & Mahadewi, L. P. P. (2020). Pengembangan Multimedia Pembelajaran Interaktif Berpendekatan CTL Pada Pembelajaran Tematik Siswa Kelas IV SD. Jurnal Edutech Undiksha, 8(2), 1–16. https://doi.org/10.23887/jeu.v8i2.28919
Harsanto, B. (2014). Innovation to Enhance Blended Learning Experience: Applying Google Sites in Higher Education. Information Management and Business Review, 6(1), 17–24. https://doi.org/10.22610/imbr.v6i1.1097
Hidayat, F., & Nizar, M. (2021). Model Addie (Analysis, Design, Development, Implementation and Evaluation) dalam Pembelajaran Pendidikan Agama Islam. Jurnal Inovasi Pendidikan Agama Islam (JIPAI), 1(1), 28–38. https://doi.org/10.15575/jipai.v1i1.11042
Jannah, L. N., Tama, Y. D., & Armunanto, H. (2021). Penggunaan Aplikasi Mungexambro sebagai Evaluasi Belajar untuk Pendidikan Karakter Peserta Didik di Masa Pandemi Covid-19. Inisiasi, 51–58. https://doi.org/10.59344/inisiasi.v10i1.87
Kasmad, M. R., Juhanis, Syahruddin, & Hamjan, A. (2023). Efektifitas Media Pembelajaran Google Sites Terhadap Peningkatan Hasil Belajar Bola Voli. Jurnal Ilmu Keolahragaan, 6(2), 100-112. https://doi.org/10.26418/jilo.v6i2.73510
Masyruhan, M., Pratiwi, U., & Al Hakim, Y. (2020). Perancangan Alat Peraga Hukum Hooke Berbasis Mikrokontroler Arduino sebagai Media Pembelajaran Fisika. Spektra: Jurnal Kajian Pendidikan Sains, 6(2), 134. https://doi.org/10.32699/spektra.v6i2.145
Mulyatiningsih, E. (2012). Metodologi Penelitian Terapan. Alfabeta.
Nababan, N. (2020). Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Geogebra Dengan Model Pengembangan Addie di Kelas XI SMAN 3 Medan. Jurnal Inspiratif, 6(1), 37–50. https://doi.org/10.24114/jpmi.v6i1.19657
Puspita, D., Nuansa, S., & Mentari, A. T. (2021). Students’ Perception toward the Use of Google Site as English Academic Diary. Community Development Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat, 2(2), 494–498. https://doi.org/10.31004/cdj.v2i2.1980
Ramdhani, E. P., Khoirunnisa, F., & Siregar, N. A. N. (2020). Efektifitas Modul Elektronik Terintegrasi Multiple Representation Pada Materi Ikatan Kimia. Journal of Research and Technology, 6(1), 162–167. https://doi.org/10.55732/jrt.v6i1.152
Rivaldo, R., Edwarsyah, E., Syafruddin, S., & Astuti, Y. (2023). Pengembangan Media Pembelajaran Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan Berbasis Video di Sekolah Menengah Atas Kelas XI. Jurnal JPDO, 5(12), 153-159. http://jpdo.ppj.unp.ac.id/index.php/jpdo/article/view/1211
Rozi, F., Zubaidi, A., & Masykuroh, M. (2021). Strategi Kepala Sekolah dalam Menerapkan Program Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS) pada Anak Usia Dini. Jurnal Pendidikan Anak, 10(1), 59–68. https://doi.org/10.21831/jpa.v10i1.39788
Safitri, H. I., & Harun, H. (2020). Membiasakan Pola Hidup Sehat dan Bersih pada Anak Usia Dini Selama Pandemi Covid-19. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 5(1), 385. https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i1.542
Setyawan, D. A. (2021). Petunjuk Praktikum Uji Normalitas & Uji Homogenitas Data dengan SPSS. CV. Tahta Media Grup.
Sukarelawa, M. I., Indratno, T. K., & Ayu, S. M. (2024). N-Gain vs Stacking: Analisis perubahan abilitas peserta didik dalam desain one group pretestposttest. Suryacahya
Weldami, T. P., & Yogica, R. (2023). Model ADDIE Branch dalam Pengembangan E-Learning Biologi. Journal on Education, 6(1), 7543-7551. https://doi.org/10.31004/joe.v6i1.4063
DOI: http://dx.doi.org/10.20527/multilateral.v23i4.20885
Article Metrics
Abstract view : 0 timesPDF - 0 times
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2025 Multilateral : Jurnal Pendidikan Jasmani dan Olahraga
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Tools:
Indexed by:
Multilateral : Jurnal Pendidikan Jasmani dan Olahraga is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.