Mentaos Pine Forest Tourism Strategy in Banjarbaru as an Educational Nature Tourism Area
Abstract
Penelitian ini memiliki tujuan guna mendeskripsikan mengenai strategi kepariwisataan hutan pinus mentaos sebagai kawasan wisata alam edukasi. Penelitian ini menggunakan pendekatan deskriptif. Teknik pengumpulan data seperti observasi, wawancara serta dokumen yang diperlukan. Hasil penelitian ini bertujuan untuk menjadikan sebagai kawasan rekreasi dan belajar bagi masyarakat umum untuk melepas penat atau hanya untuk bersantai. Letak wisata hutan pinus mentaos I Banjarbaru terletak di tengah kota Banjarbaru sangat strategis untuk masyarakat yang ingin berkunjung ke wisata hutan pinus, wisata hutan pinus mentaos terletak di jalan suriansyah ujung, kelurahan mentaos kecamatan banjarbaru utara, Kota Banjarbaru Kalimantan Selatan. Dinas Pemuda Olahraga Kebudayaan dan Pariwisata juga memiliki strategi agar hutan pinus mentaos I Banjarbaru dapat bersaing dengan wisata lainnya atau dapat dikenal lebih luas dengan cara mempromosikan wisata hutan pinus ke sekolah-sekolah, perusahaan dan membagikan brosur ke masyarakat dan mempromosikan wisata juga lewat media sosial.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Abbas, E. W. & Jumriani. (2021). Pengembangan Pariwisata Berbasis River Tourism Di Bantaran Sungai Kota Banjarmasin.
Abdussamad, H. Z., & SIK, M. S. (2021). Metode penelitian kualitatif. CV. Syakir Media Press.
Alpopi, C., Diaconu, S., & Velicu, E. R. (2020). Strategies on the development of ecotourism at the Bucharest in the context of globalization. SHS Web of Conferences, 74, 05003. https://doi.org/10.1051/shsconf/20207405003
Amirullah. (2015). Manajemen Strategi Teori—Konsep—Kinerja. Mitra Wacana Media. https://openlibrary.telkomuniversity.ac.id/pustaka/103928/manajemen-strategi-teori-konsep-kinerja.html
Aransha, A. S. (2019). Kontribusi Masyarakat Desa Dalam Mengembangkan Desa Wisata Brayut Kabupaten Sleman. E-Societas, 8(1).
Aulia, A. N., & Hakim, L. (2017). Pengembangan Potensi Ekowisata Sungai Pekalen Atas, Desa Ranu Gedang, Kecamatan Tiris, Kabupaten Probolinggo. Jurnal Wilayah dan Lingkungan, 5(3), Article 3. https://doi.org/10.14710/jwl.5.3.156-167
Irdana, N., & Kumarawarman, S. (2018). Konsep Penataan Koleksi Museum untuk Mempermudah Pemahaman Wisatawan dalam Wisata Edukasi Arsip dan Koleksi Perbankan di Museum Bank Mandiri Jakarta. Diplomatika: Jurnal Kearsipan Terapan, 1(2), Article 2. https://doi.org/10.22146/diplomatika.35174
Juwita, T., Novianti, E., Tahir, R., & Nugraha, A. (2020). Pengembangan Model Wisata Edukasi di Museum Pendidikan Nasional. Journal of Indonesian Tourism, Hospitality and Recreation, 3(1), Article 1. https://doi.org/10.17509/jithor.v3i1.21488
Maesari, N., Suganda, D., & Rakhman, C. U. (2019). Pengembangan Wisata Edukasi Berkelanjutan di Museum Geologi Bandung. Jurnal Kepariwisataan: Destinasi, Hospitalitas Dan Perjalanan, 3(1), Article 1.
Putra, M. A. H. (2019). Building Character Education Through The Civilization Nations Children. The Kalimantan Social Studies Journal, 1(1), Article 1. https://doi.org/10.20527/kss.v1i1.1252
Putra, M. A. H., Mutiani, M., & Jumriani, J. (2021). Pendidikan Karakter Anak Jalanan di Sekolah Kelas Khusus Pasar Lima Banjarmasin. Jurnal Mahasiswa BK An-Nur: Berbeda, Bermakna, Mulia, 7(2), Article 2.
Rijali, A. (2019). Analisis Data Kualitatif. Alhadharah: Jurnal Ilmu Dakwah, 17(33), Article 33. https://doi.org/10.18592/alhadharah.v17i33.2374
Risman, A., Wibhawa, B., & Fedryansyah, M. (2016). Kontribusi Pariwisata Terhadap Peningkatan Kesejahteraan Masyarakat Indonesia. Prosiding Penelitian Dan Pengabdian Kepada Masyarakat, 3(1).
Satria, D. (2009). Strategi Pengembangan Ekowisata Berbasis Ekonomi Lokal Dalam Rangka Program Pengentasan Kemiskinan Di Wilayah Kabupaten Malang. Journal of Indonesian Applied Economics, 3(1), Article 1. https://doi.org/10.21776/ub.jiae.2009.003.01.5
‘Ulum, I. (2014). PEMANFAATAN LINGKUNGAN SEBAGAI SUMBER BELAJAR ANAK. Jurnal Pendidikan Anak, 3(2), Article 2. https://doi.org/10.21831/jpa.v3i2.11707
Wijayanti, A. (2019). Strategi Pengembangan Pariwisata Edukasi Di Kota Yogyakarta. Deepublish.
DOI: https://doi.org/10.20527/kss.v4i2.3714
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2023 The Kalimantan Social Studies Journal
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.
The Kalimantan Social Studies Journal (KSSJ) has been indexed and abstracted by:
The Kalimantan of Social Studies Journal (KSSJ) has been listed in:
The Kalimantan Social Studies Journal (KSSJ) Editorial Office:
Social Studies Education Department, Faculty of Teacher Training and Education, Lambung Mangkurat University
The Kalimantan Social Studies Journal (KSSJ) Stats
My Stats